Polantas Menyapa: Satlantas Polres Nganjuk Sosialisasi Tertib Lalu Lintas dan Operasi Zebra Semeru 2025 di Balongasem
Nganjuk, expressimedia.com — Satlantas Polres Nganjuk kembali menghadirkan program edukatif Polantas Menyapa dengan menyasar warga Desa Balongasem, Kecamatan Lengkong. Kegiatan sosialisasi tertib berlalu lintas dan Operasi Zebra Semeru 2025 ini digelar di Balai Desa Balongasem pada Rabu malam (19/11/2025). Acara tersebut dihadiri Forkopimcam Lengkong, Kanit Kamsel Satlantas Polres Nganjuk beserta anggota, perangkat desa, Babinsa, Bhabinkamtibmas, […]









